Sandiaga Uno Launching Teh Klangenan Produk UMKM Yogyakarta

Sandiaga Uno
Sumber :
  • VIVA/ Daru Waskita

VIVA – Tak hanya melakukan kampanye termasuk melantik tim sukses Prabowo-Sandi, namun di Yogyakara cawapres nomor urut 02 ini juga melaksanakan launching produk UMKM yaitu Teh Klangenan yang merupakan produk asli UMKM dari Yogyakarta.

Sandiaga Sarankan Khofifah-Risma 'Tidak Berpolitik' untuk Lawan Corona

Teh Klangenan ini diciptakan dan diproduksi serta sudah mulai dijual di tengah masyarakat. Teh Klangenan ini diproduksi dan diciptakan oleh Ilma Fatimah Yusuf yang beralamat di Jalan Gayam Kota Yogyakarta.

"Kampanye di Yogyakarta saat ini semakin unik saja karena ada lauching produk UMKM Teh Klangenan," kata Sandiaga Uno, Jumat 16 November 2018.

Sebar Lokasi CFD, Sandiaga Sebut Kebijakan Tepat

Sandi mengatakan banyak produk UMKM yang merupakan produk dalam negeri patut didukung dan didorong untuk maju dan bersaing dengan perusahaan-perusahaan besar yang dimiliki oleh asing.

"Indonesia itu kaya akan sumber daya alam dan jika ini dikelola dengan baik maka ekonomi Indonesia akan stabil, harga-harga juga akan relatif stabil karena produk dalam negeri," ungkapnya.

Industri Otomotif RI Bisa Jadi Ladang Lapangan Kerja karena Hal Ini

Launcing Teh Klangenan tinggal 152 hari menuju 17 April 2019. Semua kegiatan kampanye seperti launching produk teh, teh yang baru dilaunching bisa menjadi penggantinya sari wangi, bangga jika bersaing dengan produk yang ada. “Kalau ekonomi sehat, harga ekonomia maka produk nasional harus didukung.”

Sandiaga Khawatir Gelombang Ketiga Corona yang Lebih Dahysat

Berkaca pada flu Spanyol 1918.

img_title
VIVA.co.id
26 Juni 2020