Soal Hak Asuh Gala, Farhat Abbas: Kok Tergiur Sumbangan

Doddy Sudrajat dan Farhat Abbas
Doddy Sudrajat dan Farhat Abbas
Sumber :
  • IG @farhatabbasofficial

VIVA – Farhat Abbas bertemu dengan Doddy Sudrajat. Ia menjadi kuasa hukum Doddy atas kasus anaknya, Mayang yang dilaporkan dalam dugaan pencemaran nama baik. 

Namun dalam media sosialnya, Farhat Abbas tidak berkata soal itu. Ia angkat bicara mengenai kasus hak asuh Gala.  Farhat Abbas coba membesarkan hati Doddy Sudrajat. 

 “Pencerahan buat pak @dodysoedrajat_1 sekalipun Hakim memutus hak perwalian galang kepada orang yg membuat dirimu terpuruk, jangan pernah merasa buruk atau dikutuk,” tulis Farhat Abbas.

Farhat Abbas

Farhat Abbas

Photo :
  • VIVA/Aiz Budhi

ini Artinya Tuhan melindungi dirimu dari fitnah dan kecurigaan dan godaan harta dan Ketidak jujuran, hari gini orang kalo gak tergiur sumbangan, santunan dan peluang2 materi mana aja yg mau berjuang mati matian,memakan hak anak Yatim piatu itu ( termasuk mertua atau besan yang memamfaatkan situasi durian runtuh dari Hal tersebut itu sama saja dengan makan makanan haram dan dapat siksa kubur Nanti nya ),” lanjut Farhat Abbas.

Kemudian Farhat menyindir mengenai berbagai sumbangan dan dan ayang berhasil dikumpulkan atas sebuah tragedi. Farhat Abbas menyebut orang-orang yang bisa menikmati penuh sandiwara.

setiap mereka mungut dana , mengawasi bahkan menikmati dg penuh sandiwara, setiap waktu pula mereka dibayangi kecurangan2 Dalam hidup,” tulis Farhat Abbas.

Halaman Selanjutnya
img_title