5 Artis Gemar Belanja Barang Bekas, Tidak Gengsi Pakai Baju Rp10 Ribu

- Instagram @andienaisyah
VIVA Showbiz – Ada beberapa artis yang doyan berburu barang bekas. Mereka tidak seperti kebanyakan artis pada umumnya yang identik dengan barang-barang mewah kelas atas. Meski barang bekas, tapi artis ini bukan beli sembarangan karena mencari barang yang unik dan langka.
Barang bekas juga kadang mempunyai nilai jual yang tinggi karena sudah tidak diproduksi lagi. Tidak heran jika sejumlah artis ini hobi berburu barang bekas, bukan hanya di Indonesia bahkan sampai ke luar negeri. Nah, berikut ulasan selengkapnya yang dirangkum dari berbagai sumber.
1. Vicky Shu
Vicky Shu
- Instagram.com/vickyshu
Artis pertama yang kerap berburu barang bekas adalah Vicky Shu. Penyanyi cantik yang satu ini bahkan kerap membeli barang bekas impor. Barang dia beli biasanya berupa tas sampai baju. Biasanya, dia juga membeli barang-barang tersebut di Jepang sampai Korea.Â
2. Hannah Al-Rasyid
Hannah Al Rashid di Blue Carpet Moment Disney Content Showcase 2022.
- Disney+ Hotstar