Fadly Faisal Diduga Galau dengan Hubungannya Usai Viral Video Syur Mirip Rebecca Klopper

Rebecca Klopper dan Fadly Faisal
Rebecca Klopper dan Fadly Faisal
Sumber :
  • Instagram

VIVA Showbiz – Fadly Faisal mendadak hilang setelah video berdurasi 47 detik yang menampilkan seorang aktris yang mirip pacarnya, yaitu Rebecca Klopper. Tak hanya menghilang, pria yang akrab disapa Ai itu juga tak langsung membicarakan tentang video tersebut.

Keheningan Fadly Faisal membuat banyak warganet yang merasa khawatir dengan kisah cinta kakak Fuji dengan Rebecca Klopper. Apalagi, sudah dipastikan oleh banyak pihak bahwa video tersebut belum diedit dan diperankan langsung oleh bintang film tersebut.

Baru-baru ini, putra Haji Faisal itu membagikan sebuah video yang memperlihatkan dirinya bermain piano melalui akun Instagram miliknya. Menariknya, bintang serial Switchover itu tampak memainkan lagu Vierratale yang berjudul Perih.

Rebecca Klopper dan Fadly Faisal

Rebecca Klopper dan Fadly Faisal

Photo :
  • Instagram

Namun sayang, adik almarhum Bibi Ardiansyah itu tidak menuliskan keterangan apa pun dalam unggahan tersebut. Hal ini seakan dia hanya ingin menikmati momen bermain piano saja. Dia juga tidak menyinggung sedikit pun soal kasus sang kekasih. 

Sayangnya, tidak lama setelah itu, Fadly langsung menghapus postingan tersebut dari Insta Story miliknya. Kini, video yang memperlihatkan Fadly Faisal tengah memainkan piano lagu berjudul Perih itu tidak lagi diposting di akun Instagramnya.

"Keluarga pa faisal pasti ttep nemenin becca sampe ini beres. Tp klo untuk lanjut hubungan kayanya bakal sulit..," tutur seorang warganet. 

Halaman Selanjutnya
img_title