Akane Mengerikan, Gadis China Jadi Korban di Rangking Dunia

Tunggal putri Jepang, Akane Yamaguchi
Sumber :
  • Humas PP PBSI

VIVA – BWF World Championships 2021 atau Kejuaraan Dunia BWF telah selesai. Dimulai pada 12 berakhir 19 Desember lalu.

All England 2024, Momen Comeback Ahsan/Hendra dan Akane Yamaguchi

Sederet atlet bulutangkis dunia tempur di Palacio de los Deportes Carolina Marin, Huelva, Spanyol. Ada yang meraih hasil positif ada juga yang gagal sabet emas atau meraih gelar juara di sana.

Salah satu yang sukses meraih gelar juara adalah tunggal putri Jepang, Akane Yamaguchi. Ia sukses meraih medali emas. 

Terpopuler: Fakta Menarik Inter Milan Vs Bologna, Jojo Memukau di Rangking Dunia

Akane tampil mengerikan, ia menghabisi jagoan Taiwan Tai Tzu Ying. Pada laga final Minggu 19 Desember Akane membungkam unggulan pertama itu dua gim langsung.

Usai ajang tersebut, Akane memukau di rangking dunia. Ia kini melesat ke posisi 2.

Daftar Juara China Open 2023

Pada update rangking dunia BWF per 21 Desember 2021, Akane menempati posisi itu dengan catatan 105,149 poin.

Akane menyalip pebulutangkis China, Chen Yufei usai melesat di rangking dunia. Yufei turun ke rangking 3 dunia dengan 102454 poin.

Tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung

Respon Akane Yamaguchi Terkait Flash yang Mengarah ke Gregoria Mariska di All England 2024

Gregoria Mariska harus terhenti di babak perempat final All England 2024 setelah ditumbangkan wakil Jepang Akane Yamaguchi pada Jumat lalu.

img_title
VIVA.co.id
17 Maret 2024