Miley Cyrus Mendadak Dikecam Selena Gomez

Selena Gomez dan foto mesra dengan Orlando Bloom
Sumber :
  • REUTERS/Kevork Djansezian
VIVA.co.id
- Penyanyi cantik Selena Gomez mendadak geram dan kesal dengan ulah Miley Cyrus pada perayaan Halloween baru-baru ini. Selena kesal lantaran penampilan Miley yang dianggap menghina Disney dengan kostum yang dikenakannya.


Dilansir dari
Hollywoodlife,
Miley saat itu mengenakan kostum Cinderella sambil menghisap sebatang rokok. Foto itu disebarkan Miley di media sosial.

Netizen Dibuat Penasaran oleh Justin Bieber Soal Ini

Sumber mengatakan Selena sontak naik pitam saat melihat foto tersebut. Selena tak habis pikir mengapa Miley melakukan hal demikian.
Serumah dengan Liam Hemsworth, Miley Dikabarkan CLBK


Miley Cyrus Rindu Masa Lalu
"Gaya tersebut dianggap murahan. Apa yang diperbuat Miley dianggap sangat tidak menghormati Disney," ucap sumber.

Selena menganggap Miley layaknya kacang lupa akan kulitnya. Seperti diketahui, Disney adalah rumah pertama Miley dan Selena berkarier di dunia entertain.


"Meski begitu Disneylah yang telah membesarkan Selena dan Miley," ucap sumber.


Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya