Telepon Presiden Palestina, Raja Salman Kutuk Agresi Israel di Gaza

Raja Salman saat Salat Tahiyatul Masjid di Masjid Istiqlal, Jakarta, Kamis, 2 Maret 2017.
Sumber :
  • VIVA.co.id/M Ali Wafa

VIVA – Pemimpin KErajaan Arab Saudi, Raja Salman mengutuk agresi Israel di Yerusalem dan Jalur Gaza. Hal itu disampaikan langsung kepada Presiden Palestina Mahmoud Abbas kenarin, selama percakapannya melalui telepon.

Ratusan Mahasiwa dan Dosen UI Gelar Aksi Kemanusiaan Dukung Kemerdekaan Palestina

Dikutip, Sabtu 22 Mei 2021, dari Antara yang melansir Reuters, Raja Salman mengatakan, kerajaan Arab Saudi akan terus merangkul semua pihak untuk menekan Pemerintah Israel. Sehingga tragedi kemanusiaan tersebut bisa berakhir.

Sebelumnya, Arab Saudi pada Jumat pagi menyambut deklarasi gencatan senjata di Jalur Gaza sekaligus mengapresiasi upaya mediasi oleh Mesir dan internasional. Demikian diberitakan Kantor Berita SPA, mengutip pernyataan Kementerian Luar Negeri.

OIKN Hadirkan Sekolah Bertaraf Internasional di IKN

Dengan pernyataan itu, menegaskan lagi bahwa upaya berkelanjutan kerajaan Arab dengan para sekutu untuk mencapai sebuah resolusi damai.

Seperti diketahui, upaya Mesir untuk menengahi gencatan senjata antara Israel dan Palestina berlaku pada Jumat dini hari lalu. (Ant)

PBB: Butuh Waktu 80 Tahun Untuk Bangun Semua Rumah yang Hancur di Gaza
Aksi UI Solidarity Camp (Doc: Istimewa)

Aksi UI Tiru AS Gelar Kamp Palestine Solidarity untuk Penghentian Perang di Gaza Banjir Dukungan

Yayasan Konsumen Muslim Indonesia (YKMI) secara resmi mendukung inisiatif sivitas akademika Universitas Indonesia (UI), yang mulai memasifkan protes dan solidaritas terh

img_title
VIVA.co.id
5 Mei 2024