-
VIVA - Menteri Koordinator Politik, Hukum, dan Keamanan, Mahfud MD, menyatakan bahwa tidak ada kebebasan yang mutlak. Hal itu disampaikan Mahfud di Seminar Nasional Rakornas Komisi Penyiaran Indonesia (KPI), Senin, 2 November 2020.
"Memang tidak ada kebebasan yang mutlak," kata Menko Mahfud.
Baca juga: Protes Macron, Ormas Islam Demo Konjen Prancis di Surabaya