9 Potret Audrey Vanessa, Miss Indonesia 2022

Audrey Vanessa, Miss Indonesia 2022
Sumber :
  • Instagram @audreyyvanessa

VIVA Showbiz – Audrey Vanessa dinobatkan sebagai pemenang Miss Indonesia 2022. Audrey Vanessa berhasil menyingkirkan puluhan peserta yang berasal dari berbagai provinsi di Indonesia. Ajang pemilihan Miss Indonesia 2022 ini telah diselenggarakan pada Kamis, 15 September 2022. 

Ini Pesan Miss World 2023 untuk Finalis Miss Indonesia 2024

Diketahui bahwa Audrey Vanessa merupakan perwakilan perwakilan dari Provinsi Sulawesi Utara. Kini, ia pun berhasil menyandang gelar sebagai Miss Indonesia 2022. Bagaimanakah potret seorang Audrey Vanessa? Simak ulasannya berikut ini.

1. Cantik natural

Kronologi Pria di Manado Jadi Polisi Gadungan Lalu Perkosa Perawat Cantik Berkali-kali

Audrey Vanessa, Miss Indonesia 2022

Photo :
  • Instagram @audreyyvanessa

Wajahnya yang manis, membuat semua mata terpana melihat kecantikannya. Potret ini pun terlihat cantik dan natural. Mengenakan dress warna hitam dengan aksesories kalung, tas, dan kacamata, membuat tampilannya sangat menarik. Terlebih dengan uraian rambutnya.

Miss Indonesia 2024 Siap Digelar, Ada Finalis Baru dari Papua Barat Daya

2. Sangar 

Audrey Vanessa, Miss Indonesia 2022

Photo :
  • Instagram @audreyyvanessa

Meski pakaiannya terlihat sangar dengan celana robek-robeknya, ia tetap terlihat anggun lho. Potret ini di ambil pada tahun 2022 di Melbourne, Victoria, Australia.

3. Cari cumi

Audrey Vanessa, Miss Indonesia 2022

Photo :
  • Instagram @audreyyvanessa

Melihat dari beberapa postingannya di Instagram, memang wanita asal Manado ini tak takut panas-panasan. Seperti halnya potret ini yang diketahui ia sedang mencari cumi untuk makan malam.

4. Foto bareng Alpaca

Audrey Vanessa, Miss Indonesia 2022

Photo :
  • Instagram @audreyyvanessa

Potret ini sangat menggemaskan. Ia foto Bersama hewan Alpaca dan ekspresinya sangat lucu. Dalam unggahannya itu ia mengaku salting dilihatin Alpaca.

5. Berkebun

Audrey Vanessa, Miss Indonesia 2022

Photo :
  • Instagram @audreyyvanessa

Sudah cantik, suka berkebun lagi. Ini adalah potret dirinya berkebun. Ia terlihat sedang menanam sebuah pohon.

6. Kenakan kain batik

Audrey Vanessa, Miss Indonesia 2022

Photo :
  • Instagram @audreyyvanessa

Cantik dengan rok batik. Beberapa potretnya, ia terlihat sedang belajar membatik. Diketahui jika ia belajar membatik di kampung batik Solo.

7. Bermain biola

Audrey Vanessa, Miss Indonesia 2022

Photo :
  • Instagram @audreyyvanessa

Cantiknya tiada tanding saat mengenakan gaun biru dengan memainkan biola. Potret ini ia unggah untuk memperingati Hari Kartini pada 21 April 2022 lalu.

8. Seksi saat menaiki ATV

Audrey Vanessa, Miss Indonesia 2022

Photo :
  • Instagram @audreyyvanessa

Ini adalah pengalaman ekstrem yang ia lakukan saat menaiki ATV di Bali. Meski menakutkan, ia mengaku sangat happy.

9. Raih gelar Miss Indonesia 2022

Audrey Vanessa, Miss Indonesia 2022

Photo :
  • Instagram @audreyyvanessa

Audrey Vanessa Susilo berhasil mendapat gelar Miss Indonesia 2022. Ia mengalahkan wanita hebat lainnya yang berasal dari berbagai daerah. Nantinya, Audrey Vanessa akan mewakili Indonesia dalam ajang Miss World.
Diketahui bahwa Audrey Vanessa merupakan mahasiswi Monash University berusia 22 tahun, yang memiliki concern tentang kemiskinan dan isu-isu Pendidikan di Indonesia.

Tiara Andini

Tiara Andini Dihujat Teriak 'Sing' Saat Tampil di Acara Formal, Netizen: Keseringan Nyanyi di Pensi

Tiara Andini saat itu jadi bintang tamu untuk acara Miss Indonesia, yang mana banyak tamu terhormat di sana. Acara itu juga ditayangkan di televisi ditonton masyarakat

img_title
VIVA.co.id
1 Juni 2024