Emas ke-40 Indonesia dari Sambo Beregu Campuran

Logo SEA Games 2019 Manila, Filipina
Sumber :

VIVA – ?Kotingen Indonesia kembali menambah medali emas pada Jumat 6 Desember 2019. Tambahan tersebut didapat kembali melalui cabang olahraga Sambo.

NOC Indonesia Terus Perjuangkan Cabor Unggulan di SEA Games 2021

Dalam kesempatan ini Indonesia turun di nomor beregu campuran. Menghadapi Thailand di final, laskar Merah-Putih berhasil menang 3-2.

Emas tersebut diraih atas nama Desiana Safitri, Erik Gustam, Rio Bahari, serta Senie Kristian. Itu sekaligus menjadi emas ke-40 bagi Indonesia sejauh ini.

Wakil Indonesia Mengaum di Kejuaraan Dunia Sambo

Untuk hari ini, Indonesia berhasil menyabet 13 emas. Catatan yang membawa kontingen Garuda tetap bertengger di posisi kedua klasemen perolehan medali sementara.

Selain emas, sempai sekarang Indonesia juga telah merebut 41 perak dan 47 perunggu. Sehingga total koleksi medali sudah mencapai 128.

Kalau Sakti, ke Mana Chintya Candranaya saat SEA Games & Asian Games?

Dari sang pemuncak sekaligus tuan rumah, Indonesia masih tertinggal jauh, Filipina telah meraih 71 emas. Yang berbahaya, di bawah Vietnam masih setia mengintai dengan koleksi 38 medali.  

Gambar diambil dari Google

Rekonstruksi Makna Keadilan dari Kasus Putri Candrawathi

Dengan demikian asas equality before the law benar adanya dalam hukum Indonesia.

img_title
VIVA.co.id
8 September 2022