Hujan Lebat Sebabkan Banjir di Kawasan Kemang

Hujan ciptakan genangan air di Jalan Kemang Raya, Jakarta Selatan
Sumber :
  • VIVA.co.id/ Irwandi Arsyad

VIVA.co.id – Hujan deras yang mengguyur sejumlah wilayah di Jakarta sejak sore tadi, membuat beberapa ruas jalan tergenang air. Salah satu daerah yang terlihat mengalami banjir adalah Jalan Kemang Raya, Jakarta Selatan, Rabu, 7 September 2016.

40 RT dan 5 Ruas Jalan Jakarta Masih Terendam Banjir

Berdasarkan pantauan, air menggenangi jalan ini setinggi mata kaki orang dewasa. Akibat genangan tersebut, lalu lintas yang melintasi lokasi ini pun menjadi tersendat.

Salah satu saksi di lokasi, Faturrohman, menuturkan saat hujan mengguyur genangan sempat setinggi lutut orang dewasa.

Petugas Gabungan Pasang Bronjong di Tanggul Jebol Kali Hek Kramat Jati

"Tadi gede, sekitar selututlah. Sekarang sudah mulai surut," kata Faturrohman di lokasi.

Saat ini, hujan di kawasan ini mulai reda, genangan pun terus surut.

28 RT di Jakarta Terendam Banjir, Hek Kramat Jati Mulai Surut
Warga Duri Kepa, Kebon Jeruk, Jakarta Barat (Jakbar), terpaksa harus melakukan pencoblosan ditengah genangan air akibat banjir saat Pemilu 2024 di tempat pemungutan suara (TPS) 039.

KPU DKI Sudah Antisipasi Banjir saat Proses Pemungutan Suara Pilgub 2024

Kepala Divisi Teknis Penyelenggaraan Pemilu KPU DKI Jakarta, Dody Wijaya mengatakan pihaknya tentu berupaya mengantisipasi bencana banjir yang dapat terjadi saat proses p

img_title
VIVA.co.id
17 April 2024