Konsep Romantis Pernikahan Raffi & Nagita di Bali

Foto resepsi Raffi Ahmad dan Nagita Slavina
Sumber :
  • instagram.com/melly_goeslaw
VIVAlife-
Setelah selesai menggelar serangakaian prosesi persiapan pernikahan, hingga acara adat siraman, midodareni, akad nikah dan resepsi mewah di sebuah hotel di Jakarta, pasangan pengantin baru Raffi Ahmad dan Nagita Slavina kini masih disibukkan dengan persiapan pernikahan privatnya yang akan digelar di Bali, 25 Oktober 2014 mendatang.


Berbeda dengan resepsi pernikahan mewahnya di Jakarta, untuk acara privatnya di Bali nanti, Raffi dan Nagita justru memilih tema pesta yang lebih intim. Tak akan ada tamu VVIP di acara itu. Hanya keluarga dan teman dekat Raffi dan Nagita yang akan hadir di acara tersebut.


Lalu, bagaimana konsep detail pesta pernikahannya?


"Temanya
international wedding,
dengan sentuhan r
omantic casual.
Kita bikin
settingan
ngucap janji sama Nagita. Kasualnya dari pakaiannya. Pokoknya, sangat beda dari yang di Jakarta," kata Rena Tabitha pihak
Update Korban Tewas Banjir dan Longsor di Luwu jadi 13 Orang, Berikut Daftar Namanya
weeding organizer
pesta pernikahan Raffi dan Nagita di Bali.
Sandiaga soal Peluang Gabung Prabowo-Gibran: Sesuai Namanya Partai Persatuan


Bungkam Irma Nasdem, Refly: Harusnya Semua Anggota DPR Itu Oposisi Terhadap Pemerintah!
Saat dihubungi VIVAlife , Rena juga menjelaskan bahwa tamu yang diundang hadir di acara itu akan mengenakan busana serba putih. Dan yang lebih romantisnya, acara akan dimulai sebelum matahari terbenam, pukul 5 sore.


"Pestanya sendiri akan digelar di Alilla Villa Soori, Tabanan.
Nggak
terlalu banyak main dekor, hotelnya sudah keren banget. Bali ambil suasananya,
nggak
terlalu heboh juga seperti di Ballroom," kata Rena lagi.


Nantinya, kata Rena, Raffi dan Nagita akan lebih menikmati kebersamaan dengan para tamu spesialnya. Tak ada lagi antrean salaman panjang seperti resepsi di Jakarta. Mereka yang datang di acara privat nanti akan lebih santai.


"Raffi kemarin juga kurang
nikmatin
, cuma
salaman doang
. Di Bali, dia bisa
enjoy, nggak
ada lagi salam-salaman gitu. Paling foto-foto saja," ujarnya.
Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya