Alexa Key Bangga Bisa Taklukkan Puncak Gunung Rinjani

Alexa Key
Sumber :
  • Dokumentasi Pribadi
VIVA.co.id
Praz Teguh Nilai Wanita dari Mata Kaki, Reaksi Netizen Pro Kontra
- Tanggal 21 April diperingati sebagai hari Kartini. Artis muda Alexa Key punya cara sendiri untuk memperingati Hari Bersejarah bagi kaum hawa itu.

Tegaskan Hubungan dengan Syifa Hadju Baik-baik Saja, Rizky Nazar: Tidak Ada Orang Ketiga

Dalam peluncuran film barunya  berjudul
Setengah Penjualan Suzuki Berasal dari Mobil Ini
Romeo + Rinjani ,  Alexa mencoba menjukan ketangguhan seorang wanita dengan mendaki gunung. Aktivitas yang sebelumnya lebih didominasi kaum Adam.


"Cewek juga bisa naik gunung kok. Sama sih sebenarnya kalau ngomongin kerjaan sama hari Kartini. Banggalah ya, Kartini sekarang sudah bisa naik gunung," kata Alexa saat ditemui di Epicentrum XXI, Kuningan, Jakarta Selatan, Selasa, 21 April 2015.


Saat syuting film tersebut, ia juga merupakan satu-satunya kaum hawa yang berhasil mencapai puncak gunung tertinggi kedua di Indonesia tersebut.


"Bangga juga jadi satu-satunya perempuan dalam tim yang naik ke puncak Rinjani. Itu salah satu pembuktian bahwa cewek juga bisa. Cewek naik gunung juga banyak," tambahnya.


Alexa juga sempat mengenang masa kecilnya waktu masih duduk di Sekolah Dasar memakai baju kebaya untuk memperingati hari Kartini.


(ren)

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya