Bumi Resources Masih Percaya Batu Bara Mampu Dorong Ekonomi

Para pembicara dalam forum investasi PT Bumi Resources Tbk.
Sumber :
  • Putra Nasution

VIVA – Batu Bara masih menjadi pilihan nomor satu dalam perkembangan energi di Indonesia maupun di dunia. Apalagi, energi baru terbarui masih terus dikembangkan di Tanah Air untuk peningkatkan pertumbuhan ekonomi lebih baik lagi.

Profil Putri Isnari, Pedangdut yang Dilamar Anak Pengusaha dengan Uang Panai Rp2 M

Pernyataan ini diungkapkan oleh Chief Economist PT Bumi Resources Tbk, Ahmad Reza Widjaja, kepada wartawan usai acara forum investasi bertajuk The Present and Future of Bumi  Resources, Indonesia’s Largest Coal Producer, yang diselenggarakan di J.W. Hotel Marriot, Medan, Sabtu 3 Agustus 2019.

"Kami setuju dengan perkembangan energi terbarukan. Memang mungkin, batu bara sebagai energi terbesar di Indonesia dan seluruh dunia," ungkap Reza.

Potret Putri Isnari yang Geger Dilamar Anak Pengusaha Batu Bara

Ditambahkan oleh Reza, sumber daya mineral seperti batu bara memiliki potensi untuk mendorong pertumbuhan ekonomi di Indonesia. Hal tersebut, jelas mampu mengejar pertumbuhan ekonomi dunia.

"Belum bisa terganti dengan pertumbuhan ekonomi saat ini. Artinya, dengan pertumbuhan ekonomi dunia dan Indonesia untuk mengejar ini,? fasilitas dan semua energi dibentuk dengan sebesar itu. Tentu saja, harus melalui pemikiran saya ini dan perusahaan sumber energi batu bara menjadi pilihan nomor 1," ujar Reza.

Soal Kasus Korupsi Timah Rp 271 Triliun, Menteri ESDM Buka Suara

Tantangan investasi di Indonesia ini akan terus membaik dan memiliki nilai investasi yang juga baik. Reza mengajak para investor Tanah Air untuk berinvestasi saham. Dengan itu, Bumi Resources ?bekerja sama dengan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI)  Sumatera Utara memberikan edukasi ?tentang berinvestasi saham pada bidang energi.

"Kita harapkan perkembangan ekonomi lebih baik lagi kedepannya. Kita mengajak para investor lebih banyak pasar saham," jelas Reza.

Kapuspenkum Kejaksaan Agung Ketut Sumedana

Kasus Korupsi Timah, Kejagung Periksa Pegawai Kementerian ESDM

Pegawai ESDM tersebut diperiksa sebagai saksi.

img_title
VIVA.co.id
25 April 2024