Australia Putuskan Tidak Akan Memajang Wajah Raja Charles III di Uang Kertas
Kamis, 2 Februari 2023 - 10:00 WIB

Sumber :
- AP Photo/Mark Baker.
Bank berencana untuk berkonsultasi dengan kelompok pribumi dalam merancang uang kertas $5 dan menunggu bertahun-tahun sebelum dipublikasikan. Uang kertas $5 saat ini akan terus dikeluarkan hingga desain baru diperkenalkan dan akan tetap menjadi alat pembayaran yang sah.
Sebagai informasi, wajah Raja Charles III diperkirakan akan terlihat pada koin Australia akhir tahun ini.
Baca Juga :