VIDEO: Pabrik Pakaian Roboh, Ratusan Orang Tewas

Pabrik garmen ambruk di Bangladesh
Sumber :
  • REUTERS/Andrew Biraj
VIVAnews
Respons Santai Aaliyah Massaid Tanggapi Cibiran Jadi Bridesmaid Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini
- Upaya pencarian korban robohnya pabrik garmen di Bangladesh terus dilakukan. Jumlah korban tewas terakhir mencapai 194 orang akibat ambruknya sebuah gedung bertingkat delapan tersebut.

Keluarga Korban Kecelakaan SMK Lingga Kencana Menangis Pilu saat Terima Santunan Rp60 Juta

Petugas penyelamat bersama para sukarelawan terus bekerja menggunakan alat-alat berat maupun tangan kosong untuk menyelamatkan ratusan orang yang diperkirakan berada di bawah puing-puing.
Ira Nandha dan Elmer Syaherman Kembali Terlihat Bersama, Rujuk?


"Kami mendengar mereka menangis. Kami tidak bisa meninggalkan mereka begitu saja," kata seorang petugas penyelamat, Abul Khayer.

Seorang pemadam kebakaran mengatakan sekitar 2.000 orang berada di Rana Plaza ketika gedung itu rubuh. Penyebab keruntuhan gedung masih belum diketahui, namun pemilik gedung dilaporkan sudah melarikan diri dan tidak diketahui keberadaannya.

Polisi mengatakan pemilik gedung mengabaikan peringatan agar tidak mengizinkan pekerja memasuki gedung, setelah ditemukan retakan sehari sebelum bencana.

Ilustrasi penangkapan juru parkir liar alias Pak Ogah.

Terpopuler: Jukir Liar Depan Istiqlal Ditangkap, Aturan Baru Jokowi BPJS Pengganti Kelas 1,2 dan 3

Persoalan juru parkir atau jukir liar di Jakarta dan sekitarnya, cukup menyedot perhatian dari pembaca. Termasuk yang sempat viral jukir di depan Masjid Istiqlal Jakarta.

img_title
VIVA.co.id
14 Mei 2024