Malam Tahun Baru, Jakarta Tanpa Monas dan Panggung

Malam Pergantian Tahun di Monas
Sumber :
  • VIVAnews/Muhamad Solihin
VIVA.co.id
- Pemerintah Provinsi DKI Jakarta menyatakan akan menutup kawasan Monumen Nasional (Monas) dari aktivitas di malam pergantian tahun nanti.


Namun, DKI mengalihkan semua aktivitas perayaan malam terakhir di tahun 2015 itu di sekitar jalan protokol, MH Thamrin dan Sudirman, dengan menggelar
car free night
(CFN) atau malam bebas kendaraan bermotor. Wakil Gubernur DKI Jakarta, Djarot Saeful Hidayat, memastikan CFN dimulai sejak pukul 19.00 WIB atau jam 7 malam hingga menjelang subuh.


"Sudah diputuskan bahwa dalam
car free night
, Sudirman - Thamrin, dimulai jam 7 malam, kita tutup," ujar Djarot di Balaikota, Jakarta, 21 Desember 2015.


Berbeda dengan tahun sebelumnya, kali ini Djarot juga memastikan tidak akan semeriah tahun lalu karena tidak bakal ada panggung hiburan di sepanjang kawasan CFN. Selain dipusatkan di Ancol, perayaan tahun baru juga digelar di masing-masing wilayah kotamadya di Jakarta.
Libur Natal & Tahun Baru, Penumpang KAI Naik 2,77 Persen


Ridwan Kamil: Saya Tidak Punya Musuh
"Tidak ada kegiatan panggung, di sepanjang
car free nigh
Buka Tutup Jalur Puncak Diberlakukan Situasional
t, jadi sama seperti car free day
. Kegiatan panggung-panggung nanti akan disentralisasikan di masing-masing wilayah kota," ujarnya.


Khusus untuk di Ancol, Pemda DKI akan menyiapakan bus wara-wiri yang akan mengantar pengunjung. "Sehingga kendaraan tidak perlu masuk ke kawasan Ancol," kata Djarot.




Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya