Ini 5 Menu Khas Indonesia di Gala Dinner Asia Afrika

Tenda Gala Dinner Konfrensi Asia Afrika.
Sumber :
  • VIVA.co.id/ Nila Chrisna Yulika
VIVA.co.id -
KAA Usai, Bandung Masih Euforia
Peserta Konferensi Asia Afrika hari ini, Rabu 22 April 2015, akan dijamu makan malam oleh Presiden Joko Widodo dan Ibu Negara Iriana Jokowi di Istana Negara, Jakarta. Persiapan sudah dilakukan sejak kemarin.

VIDEO: Megawati di Barisan Depan Saat Napak Tilas KAA

Tenda untuk pesta kebun pun sudah dipersiapkan di halaman tengah Istana Kepresidenan, Jakarta. Tempat makan malam yang berada halaman ini, dihias dengan tanaman bernuansa tropis. Tanaman merambat hingga atap tenda dengan hias bunga angkrek di sudut-sudut ruangan.
Ini Jalur yang Akan Ditutup Besok


Tak hanya bernuansa alam Indonesia, menunya pun khas nusantara. Sementara minumannya hanya kopi, teh dan jus jeruk.


Ada lima menu utama yang akan dihidangkan untuk para kepala negara. Yaitu, sate Manggarai, asinan Jakarta, soto ayam Lamongan, nasi tumpeng Nusantara dan serabi Bandung di sajikan dengan Kunyit Asem Sorbet.

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya