Ketua DPR Sebut Banyak Kritik Jadi Pembunuhan Karakter

Wakil Koordinator Bidang Pratama Golkar Bambang Soesatyo
Sumber :

VIVA - Ketua DPR Bambang Soesatyo menyampaikan pidato di sidang bersama DPR-DPD, Kamis, 16 Agustus 2018. Bamsoet dalam pidatonya juga menyebut soal tahun politik jelang pemilihan umum 2019. Dia meminta para tokoh partai menjalankan pemilu dengan damai.

PKB Mengadu ke KPU Lamongan

"Kami harus menjadikan pemilu sebagai wahana yang mencerahkan. Berbeda tidak berarti berseteru, bersaing tidak berarti bermusuhan," kata Bamsoet di Senayan, Jakarta.

Bamsoet menjelaskan dunia politik saat ini juga diramaikan dengan media sosial. Selain dampak positif, Bamsoet juga mengingatkan dampak negatif dari penggunaan medsos.

Duh, Kantor Jurdil2019.org Diintai Orang Tak Dikenal

"Terutama terkait dengan isu-isu politik yang berbau SARA dan menyulut maraknya politik identitas," ujar Bamsoet.

Selain politik identitas, Bamsoet juga menerangkan banyak kritik yang saat ini berubah menjadi pembunuhan karakter. Seperti misalnya kritik terhadap politikus dan presiden.

Gubernur Anies Hargai Proses Perhitungan Suara di Pemilu Serentak 2019

"Petinggi partai politik dicaci-maki, presiden dan lembaga-lembaga negara sebagai simbol kedaulatan negara dilecehkan," kata Bamsoet.

ILUSTRASI - Pasangan capres dan cawapres di Pilpres 2019. (Grafis: TIMES Indonesia)

Rektor Pakuan: Klaim Menang Pilpres 2019 Agar Disikapi Hati-hati

Klaim kemenangan hasil Pemilu 2019 harus pastikan dari sikap KPU.

img_title
VIVA.co.id
23 April 2019