JK: Pengumuman Kabinet Tak Tunggu DPR

Jusuf Kalla
Sumber :
  • VIVAnews/Erick Tanjung
VIVAnews -
DPR: Pernyataan Kemendikbud soal Pendidikan Tinggi Bersifat Tersier Tak Jawab Masalah UKT Mahal
Wakil Presiden Jusuf Kalla memastikan pengumuman nama-nama menteri yang masuk dalam kabinet tidak menunggu keputusan DPR. Menurutnya, perubahan nomenklatur kementerian yang diajukan Jokowi itu tidak mendasar.

DPR: Revisi UU Polri Terkait Perpanjangan Batas Usia Pensiun Anggota

"Nggak,
Telkomsat Jamin Kerja Sama dengan Starlink Tak Ganggu Kedaulatan Nasional
perubahannya kan sedikit saja. Tidak fundamental," katanya di kantor Wakil Presiden, Jakarta, Jumat 24 Oktober 2014.

JK menuturkan, dalam undang undang ada 16 kementerian yang memang tidak boleh diubah. Apa yang dilakukan terkait nomenklatur, kata dia, hanya berupa penggabungan. Namun, dia membenarkan bahwa pengumuman nama-nama menteri masih menunggu catatan dari KPK.

"Tunggu KPK. Mudah mudahan nanti sore," ujarnya.

Mantan Ketua Umum Partai Golkar itu menegaskan catatan dari lembaga anti korupsi itu sangatlah penting. Dia berharap para pengganti yang diajukan ke KPK adalah orang yang bersih dari catatan korupsi.

"Ya kita yakin," imbuhnya.

Sebelumnya, JK memastikan para calon menteri kabinet akan segera dilantik. "Senin kita lantik semua. Tempatnya dekat-dekat lah," ucapnya. (ita)
Tim Gabungan TNI, Polri, BSSN untuk Pengamanan WWF Ke-10

Begini Ketatnya Pengamanan World Water Forum di Bali

Guna mengamankan event World Water Forum (WWF) ke-10 yang digelar di Bali, bakal ada tiga ring pengamanan.

img_title
VIVA.co.id
18 Mei 2024