Kekasih Ungkap Tanggal Frenkie de Jong ke Manchester, tapi..
Selasa, 7 Februari 2023 - 14:48 WIB

Sumber :
- Twitter/@DeJongFrenkie21
Gelandang Barcelona, Frenkie de Jong diapit dua pemain Bayern Munich
Photo :
- Twitter/@FCBarcelona
De Jong memang akan tiba di Manchester sebelum akhir Februari. Namun tidak sebagai pemain MU, melainkan bermain sebagai pemain Barcelona yang akan menghadapi United di leg kedua babak sistem gugur Liga Europa.
Baca Juga :
Penampilannya nanti bisa jadi sebagai penilaian terakhir bagi MU untuk mengontrak sang pemain. Jika bermain apik dan mendapatkan rekomendari dari Ten Hag, MU akan berusaha mendapatkannya pada musim panas nanti.