VIDEO: Mahalnya Kaviar dari Telur Ikan Sturgeon

Kaviar
Sumber :
  • iStock
VIVA.co.id
Yuk, Jelajahi Kuliner Nusantara di Sini
- Kaviar adalah salah satu makanan termahal di dunia yang berasal dari telur ikan sturgeon. Untuk diketahuii, kan ini biasa ditemukan di Laut Kaspia. 

Kreasi Kuliner Paduan Eropa dan Madiun, Sandwich Pecel
Tidak banyak negara yang bisa memproduksi makanan eksklusif ini. Penyebabnya, budidaya ikan sturgeon yang terbilang rumit dan membutuhkan waktu sangat lama.

Pesan Makanan Kini Hanya dengan Sentuhan Jari
Seekor ikan sturgeon membutuhkan waktu 20-30 tahun untuk menjadi dewwasa dan bisa memproduksi telur dengan budidaya tradisional. Sedangkan dengan budidaya modern, ikan sturgeon bisa memproduksi telur lebih cepat dengan waktu 7-10 tahun. 

Telur ikan sturgeon dijual dipasaran dengan harga Rp20 juta per kilogram. Sedangkan, telur ikan ini jika sudah masuk restoran dijual dengan harga Rp1 juta per gramnya.

Video selengkapnya,

Surf n'Turf

Menjajal Nikmatnya Surf n' Turf Olahan Chef Buli

Ia adalah chef kelas dunia.

img_title
VIVA.co.id
28 Juli 2016