Pasukan Marinir TNI Bersenjata Lengkap Jaga Nyawa Kyai Ma'Ruf

VIVA Militer: Tim QRF Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan (Yonmarhanlan) III
Sumber :
  • Instagram/@korps_marinir_tni_al

VIVA – Ada pemandangan tak biasa di Pondok Pesantren (Ponpes) An Nawawi Tanara, Serang, Banten, Kamis 19 Agustus 2021. Sejumlah prajurit TNI berjaga di sejumlah titik dekat Ponpes An Nawawi, dengan peralatan tempur lengkap.

TNI: OPM Menjadikan Warga Sipil sebagai Tameng

Dikutip VIVA Militer dari situs resmi Korps Marinir TNI Angkatan Laut, sejumlah prajurit TNI bersenjata lengkap itu adalah anggota Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan (Yonmarhanlan) III. 

Dipimpin oleh Komandan Yonmarhanlan (Danyonmarhanlan) III, Mayor (Mar) Amin Surya Laga, pasukan Korps Baret Ungu tersebut ternyata tengah menjalankan tugas. Ya, pasukan Yonmarhnlan III dikerahkan dalam pengamanan VVIP Wakil Presiden Republik Indonesia (Wapres RI), Ma'ruf Amin.

8 Timses Prabowo Jadi Komisaris BUMN, Perancang Konsep IKN Kecewa ke Jokowi

Pasukan Marinir Yonmarhanlan III mendapatkan tugas untuk mengawal orang nomor dua di Republik Indonesia, yang melakukan kunjungan kerja ke Ponpes An Nawawi.

Lebih lanjut dijelaskan, Yonmarhanlan menurunkan satu pleton Tim QRF (Pasukan Reaksi Cepat) lengkap dengan senjata dan body protect. 

KKB Tembak Mati Prajurit Koramil di Papua Tengah

VIVA Militer: Tim QRF Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan (Yonmarhanlan) III

Photo :
  • Instagram/@korps_marinir_tni_al

Danyonmarhanlan III menegaskan, pelaksanaan tugas ini merupakan bukti sinergitas antar unsur pengamanan. Tak hanya itu, pelaksanaan pengamanan VVIP juga sebagai sarana koordinasi dan komunilasi unsur pertahanan.

Hal ini wajib dilakukan untuk menghindari kesalahan sekecil apapun, dalam setiap pelaksanaan tugas. Terutama, untuk memberikan jaminan keaanan objek pengamanan yang maksimal.

Wakil Presiden Maruf Amin saat menyampaikan keterangan pers usai memberikan Orasi Ilmiah pada Sidang Senat Terbuka Universitas Islam Nusantara (UNINUS), Kamis, 16 November 2023.

Maruf Amin Dijadwalkan Salat Idul Adha dan Berkurban di Masjid Istiqlal

Juru bicara Wakil Presiden, Masduki Baidlowi sendiri yang menyampaikan bahwa Wakil Presiden Maruf Amin dijadwalkan akan melaksanakan Shalat Idul Adha 1445 Hijriah pada ha

img_title
VIVA.co.id
16 Juni 2024