Villa Bantah Ada "Konflik Madrid" di Timnas Spanyol

Kiper Real Madrid dan Timnas Spanyol, Iker Casillas
Sumber :
  • REUTERS/Carlos Jasso
VIVAbola
- Persiapan Spanyol tampil di Piala Konfederasi terganggu oleh isu perseteruan dua pemain Real Madrid, Iker Casillas dan Alvaro Arbeloa. Mereka dikabarkan berselisih paham sejak enam bulan lamanya.


Yang jadi perdebatan mereka adalah soal dukungan kepada mantan pelatih os Blancos, Jose Mourinho. Casillas yang sejak Januari lalu diparkir di bangku cadangan kurang suka dengan
The Special One.
Sementara Arbeloa bersama Xabi Alonso berada di pihak sebaliknya.

Misi Pertama Zidane: Bawa Pulang Casillas ke Bernabeu

Namun ditanya mengenai masalah Casillas dan Arbeloa, striker Barcelona yang juga masuk skuad
Pelatih Spanyol Bicara Soal Perseteruan Pique dan Arbeloa
La Roja,
David Villa membantah. Dia menyatakan kalau kondisi tim kini baik-baik saja dan sangat kompak.
Tekad Kuat Casillas Bikin Malu Mourinho Kedua Kali


"Anda bisa lihat sendiri. Tidak ada masalah dalam tim dan mereka (Casillas dan Arbeloa," ungkap Villa dikutip
Soccerway,
Minggu, 16 Juni 2013.


Spanyol yang tampil di Piala Konfederasi dengan menyandang status juara Piala Dunia akan melakoni laga perdananya Senin, 17 Juni 2013 dini hari waktu Indonesia. Mereka akan bertemu juara Amerika Selatan, Uruguay di Itaipava Arena.

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya