Terpopuler: Pria Berpeci Adang Mobil Presiden Jokowi Hingga Anggota Paspampres Lakukan Penganiayaan

Viral pria berpeci hitam adang mobil Jokowi di Binjai.
Sumber :
  • Tangkapan layar video @fakta.medan

Jakarta – Aksi seorang pria berpeci hitam nekat menghadang mobil yang ditumpangi Presiden RI, Joko Widodo saat melakukan kunjungan kerja (Kunker) di Kota Binjai, Sumatera Utara, Jumat 25 Agustus 2023 telah menjadi berita terpopuler di kanal News VIVA.co.id. Pria yang tidak diketahui identitasnya itu nyaris tertabrak. 

Viral Motor Langsung Terbakar Usai Goyang-goyang Tangki saat Isi Bensin

Dalam video tersebut, terlihat pria itu berdiri bersama warga lainnya. Namun, ia keluar dari barisan dan langsung berusaha menghentikan laju mobil mantan wali kota Solo itu. 

Selain itu ada berita tentang Satu orang anggota Pasukan Pengamanan Presiden (Paspampres) diduga terlibat penganiayaan hingga menyebabkan hilangnya nyawa korban. Ada pula sejumlah berita terpopuler lainnya yang banyak dibaca sepanjang Minggu 27 Agustus 2023.

Meski Purna Tugas jadi Presiden, Jokowi Tetap Dapat Kunjungan dari Pejabat Negara Sahabat

Berikut 5 berita terpopuler di kanal News yang dirangkum dalam round-up.

1. Viral Pria Berpeci Hitam Adang Mobil Jokowi di Binjai

Terpopuler: BYD Bikin Kaget Insinyur Jepang, Koleksi Mobil Menteri HAM

Viral pria berpeci hitam adang mobil Jokowi di Binjai.

Photo :
  • Tangkapan layar video @fakta.medan

Viral video memperlihatkan seorang pria berpeci hitam nekat menghadang mobil yang ditumpangi Presiden RI, Joko Widodo saat melakukan kunjungan kerja (Kunker) di Kota Binjai, Sumatera Utara, Jumat 25 Agustus 2023. Baca berita selengkapnya di sini. 

2. Hujan Lebat Diprediksi Bakal Guyur Sebagian Besar Wilayah Indonesia, Termasuk Jakarta

Ilustrasi warga berjalan menggunakan payung saat hujan di Jakarta.

Photo :
  • ANTARA FOTO/Aprillio Akbar/rwa.

Hujan lebat diperkirakan bakal mengguyur sebagian besar wilayah di Indonesia seiring dengan adanya siklon tropis Saola yang bergerak di perairan timur Filipina. Hal itu diprediksi oleh Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG). Baca beritanya di sini. 

3. Gempa Darat Magnitudo 5,1 Guncang Gorontalo

Ilustrasi - Seismograf, alat pencatat getaran gempa.

Photo :
  • ANTARA

Gempa bumi berkekuatan magnitudo 5,1 mengguncang wilayah timur laut Pohuwato, Gorontalo, Minggu pagi, 27 Agustus 2023. Gempa tampak terjadi di darat pada pukul 05:45:29 WIB. Baca beritanya di sini. 

4. Komandan Paspampres Buka Suara soal Dugaan Penganiayaan oleh Anggotanya

Komandan Paspampres Mayjen TNI Rafael Granada Baay (kiri) dengan Panglima TNI Laksamana Yudo Margono (kanan) melakukan salam komando.

Photo :
  • Antara

Satu orang anggota Pasukan Pengamanan Presiden (Paspampres) tengah menjalani penyelidikan oleh Polisi Militer Kodam Jayakarta (Pomdam Jaya) atas dugaan keterlibatan penganiayaan. Hal itu diungkapkan Komandan Paspampres (Danpaspampres) Mayor Jenderal TNI Rafael Granada Baay. Baca beritanya di sini. 

5. Pelajar Padang Pariaman yang Dibunuh di Jepang Sempat Minta Tolong Teman Sekamar

Josi Putri Cahyani (23 tahun) pelajar asal Korong Lancang, Nagari Aur Malintang Selatan, Kabupaten Padang Pariaman, Sumatera Barat yang jadi korban pembunuhan di Negeri Sakura, Jepang ternyata sempat menghubungi teman sekamarnya sebelum peristiwa itu terjadi. Baca berita selengkapnya di sini.

Pria tenteng sajam adang Bus TransJakarta di Sarinah

Pria Bersajam Adang Bus TransJakarta di Sarinah Ditangkap, Dirujuk ke RSJ karena Gangguan Jiwa

Pria berinisial IMZ (39) yang viral menenteng senjata tajam dan menghadang bus TransJakarta dekat Sarinah, Jakarta Pusat, ditangkap.

img_title
VIVA.co.id
24 Oktober 2024