INFOGRAFIK: Kronologi Ledakan Granat Asap di Monas

Labfor Mabes Polri mengumpulkan barang bukti di TKP ledakan di Monas
Sumber :
  • ANTARA FOTO/Nova Wahyudi

VIVA – Ledakan terjadi di kawasan Monas, Gambir, Jakarta Pusat, Selasa 3 Desember 2019 pukul 07.15 WIB. Dua anggota TNI yang tengah melakukan olahraga rutin menemukan benda mencurigakan.

Aksi Mulia Prajurit Wing Komando I Kopasgat Sentuh Warga Kampung Jatiwaringin Pondok Gede

Benda yang ternyata granat asap itu kemudian meledak. Ledakan melukai dua orang anggota TNI tersebut.

Korban luka kemudian menjalani perawatan di Rumah Sakit Pusat Gatot Soebroto, Jakarta Pusat. Berikut kronologi kejadian yang disajikan dalam infografik.

3 Jenderal Termuda di TNI Angkatan Darat, Ada yang Jadi Perisai Hidup Presiden Jokowi

Kapolrestabes Medan, Kombes Pol Teddy John Sahala Marbun saat memberikan keterangan pers Jendral TNI bintang dua gadungan.(B.S.Putra/VIVA)

Mayjen Gadungan Nekat Masuk Markas TNI, Fakta-fakta Penyebab Tewasnya Polisi di Mampang

Selain berita soal Mayjen gadungan dan penyebab tewasnya polisi di Mampang, ada pula berita terkait Prabowo masuk jajaran terpopuler Kanal News VIVA, Sabtu kemarin.

img_title
VIVA.co.id
28 April 2024