Truk Tabrak Rumah Sakit, 2 Tewas Belasan Kritis

Ilustrasi garis polisi.
Sumber :
  • Pixabay

VIVA – Sebuah truk bermuatan beras menghantam 13 mobil dan puluhan motor di RS Muhammadiyah Siti Aminah, Bumiayu, Jawa Tengah, Senin, 10 Desember 2018. Akibatnya, dua orang pasien tewas dan belasan orang lainnya mengalami kritis.

Korlantas Polri Beri Bantuan ke Bocah SD yang Kecelakaan hingga Kaki Kanan Diamputasi

Dikutip dari tvOne, truk bergerak dari arah Sragen, Jawa Tengah menuju Cipinang, Jakarta Timur. Tiba-tiba trus melindas 13 mobil dan puluhan motor yang tengah melintas di sekitar lokasi dan parkir di rumah sakit itu.

Warga dan polisi berusaha mengevakuasi para korban. Mereka yang kritis dibawa ke IGD rumah sakit tersebut.

Utamakan Keselamatan, Ini Tips Aman Berkendara Sepeda Motor

Diperkirakan, truk mengalami rem blong sehingga sopir kehilangan kendali. (zra)

Karo Penerangan Masyarakat Divisi Humas Polri, Brigjen Trunoyudo Wisnu Andiko

Operasi Keselamatan 2024 Rampung, Catat 372 Orang Tewas Karena Kecelakaan

Operasi Keselamatan 2024 yang dilakukan Polri selama dua pekan sejak 4 hingga 17 Maret 2024, sudah rampung. Sebanyak 86.437 pengendara di Tanah Air, kedapatan melanggar.

img_title
VIVA.co.id
18 Maret 2024