Fenomena 'Orang Titipan' di Perangkat Penyelenggara Pemilu

Petugas mengecek segel KPU pada suatu kotak suara di Jakarta saat Pemilu 2019. (Foto ilustrasi)
Sumber :
  • ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja

VIVA – Komisi Pemilihan Umum (KPU) saat ini sedang mempersiapkan proses Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) di 270 daerah. Namun, kasus yang menjerat komisioner KPU Wahyu Setiawan membuat banyak pihak waspada.

Gerindra Perkenalkan Dedi Mulyadi Kandidat dalam Pilkada Jabar

Khususnya terkait dengan rekrutmen badan adhoc PPK dan PPS di 270 daerah, yang akan melaksanakan Pilkada Serentak sudah dimulai sejak tanggal 15 Januari lalu.

Menurut Koordinator Divisi Korupsi Politik Indonesian Corruption Watch (ICW), Donal Faridz, tidak menutup kemungkinan partai politik sebagai peserta pemilu telah mempersiapkan kekuatan di daerah-daerah. Salah satunya adalah memasukkan 'orang titipan' yang akan memiliki relasi dengan partai politik.

Menpan-RB Sebut Calon Kepala Daerah Tak Bisa Jual Janji Angkat ASN

Pola ini menjadi pintu masuk partai politik untuk melakukan kecurangan. Lalu bagaimana KPU mengantisipasi fenomena tersebut? 

DPC PKB Kota Yogyakarta

Putri Amien Rais Ambil Formulir di PKB untuk Maju Wali Kota Yogyakarta

Nama putri Amien Rais, Hanum Salsabiela Rais mendaftarkan diri maju di Pilkada Kota Yogyakarta melalui Partai Kebangkitan Bangsa (PKB). Hanum yang merupakan mantan anggot

img_title
VIVA.co.id
4 Mei 2024