Isu 2 Nama Joko Widodo yang Lulus di Tahun 1985, Ini Jawaban Rektor UGM

Rektor UGM Ova Emilia.
Sumber :
  • VIVA.co.id/ Cahyo Edi.

VIVA Nasional - Presiden Jokowi digugat di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat oleh Bambang Tri Mulyono terkait dugaan ijazah palsu yang dipakai untuk mendaftarkan diri dalam Pilpres 2019. Gugatan Bambang Tri Mulyono ini didaftarkan ke PN Jakarta Pusat pada Senin, 3 Oktober 2022, dan didaftarkan dalam nomor perkara:592/Pdt.G/2022/PN Jkt.Pst.

Qodari Sebut Jokowi dan Prabowo sebagai Dwitunggal: Tidak Bisa Dipecah Belah

Isu Ijazah Palsu

Selain tentang isu ijazah palsu itu, di media sosial juga sempat dihebohkan dengan adanya spekulasi tentang adanya dua nama Joko Widodo yang diwisuda UGM di tahun 1985.

Jokowi Serahkan Sertifikat Tanah Elektronik ke Warga Banyuwangi

Ada dalam Daftar Nama Dosen di UGM

Ova menyebut nama Joko Widodo justru ada dalam daftar nama dosen di UGM. Bahkan sosok Joko Widodo yang merupakan dosen itu juga menjabat sebagai Dekan Fakultas Pertanian UGM.

Jokowi Diisukan Pindah Partai, Budi Arie: Warnanya Tunggu

"Ada nama dosen kita bernama Jokowi. Dia juga Dekan Fakultas Pertanian," kata Ova.

Rektor UGM Ova Emilia dan jajarannya.

Photo :
  • VIVA.co.id/ Cahyo Edi (Yogyakarta)

Meski demikian Ova memastikan akan mengklarifikasi spekulasi yang beredar di media sosial tentang dua nama Joko Widodo.

"Apabila perlu klarifikasi tentunya yang berasumsi atau menyatakan seperti itu dapat memertanyakan secara resmi ke UGM. Saya kira kami akan mencari klarifikasi hal tersebut," tutur Ova.

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya