Golkar Tetap di Koalisi Merah Putih

Prabowo Subianto-Hatta Rajasa Berkunjung Ke Kediaman Aburizal Bakrie
Sumber :
  • VIVAnews/Muhamad Solihin
VIVAnews
- Ketua Umum Partai Golkar Aburizal Bakrie memastikan partainya tidak akan berkoalisi dengan presiden terpilih Joko Widodo-Jusuf Kalla.


Hal itu diungkapkan Aburizal usai membuka rapat konsolidasi dengan DPD Partai Golkar Sumatera Utara di Medan, Selasa, 19 Agustus 2014. "Golkar tetap di Koalisi Merah Putih," katanya.


Bersama partai-partai yang tergabung dalam Koalisi Merah Putih, Golkar akan mempertanyakan sejumlah kejanggalan seputar pelaksanaan Pilres Juli lalu.
Terpopuler: Zaidul Akbar Bocorkan Resep Kaldu Ajaib hingga Fakta-fakta Unik Tentang Uzbekistan


Kasus Mayat Bayi Dibuang Sang Ayah di Tanah Abang, Polisi: Hasil Aborsi Digugurkan di Hotel
Disinggung adanya Pansus Pilres, ARB menegaskan Pansus akan tetap dilanjutkan. "Ya akan tetap dilanjutkan, itu kan hak," katanya.

Menurut Riset Cowok Cuma Tahan 6 Menit, Ini 4 Posisi Seks Biar Suami Lebih Tahan Lama di Ranjang

Selain memimpin rapat konsolidasi, untuk menentukan calon Ketua DPRD Sumatera Utara dari Partai Golkar, kehadiran ARB juga untuk bersilaturahmi dengan seluruh kader Golkar di Sumatera Utara. (ita)

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya