Logo WARTAEKONOMI

Industri Kecil dan Menengah Sukoharjo Gandeng Alibaba Tembus Pasar AS

Mantap! IKM Furnitur Sukoharjo Tembus Pasar AS. (FOTO: Muhammad Bagus Khoirunas)
Mantap! IKM Furnitur Sukoharjo Tembus Pasar AS. (FOTO: Muhammad Bagus Khoirunas)
Sumber :
  • wartaekonomi

Kemenperin mencatat, sepanjang Januari-Juni 2019, pengapalan produk manufaktur nasional mampu menembus nilai US$60,14 miliar. Nilai ini berkontribusi sebesar 74,88?ri capaian ekspor nasional yang menyentuh angka US$80,32 miliar di semester pertama tahun ini.

Adapun tiga sektor terbesar dalam menyokong nilai ekspor nasional pada semester I-2019 yaitu industri makanan sebesar US$12,36 miliar, kemudian industri logam dasar US$8,14 miliar, disusul industri bahan kimia dan barang dari bahan kimia US$6,37 miliar.