Diuji Coba Seratusan Kali, Relx Pastikan Kualitas Produk Lampaui Standar Industri

Ilustrasi vape.
Sumber :
  • U-Report

Jakarta – RELX Internasional Indonesia meluncurkan E-Liquid isi ulang. Vape open system ini diperuntukan bagi perokok dewasa dan pengguna rokok elektrik (vapers) yang ingin beralih ke alternatif yang lebih rendah risiko.

Konsumen Makin Pede Tatap Ekonomi Indonesia, BI Ungkap Indikatornya

General Manager RELX Internasional Indonesia, Yudhistira Eka Saputra mengatakan, E-Liquid RELX akan memberikan sensasi rasa terbaik yang dapat dikombinasikan dengan rasa lain sesuai selera pengguna. Seluruh produk ini telah diuji secara ketat melalui lebih dari 150 tahap pengujian untuk memastikan kualitas dan rasa terbaik.

Relx Indonesia.

Photo :
  • Dolumentasi Relx.
Ditawari Jadi BA, Raffi Ahmad Justru Buat Produk Sendiri Setelah Lihat Peluangnya
“RELX Internasional Indonesia selalu memastikan produk memiliki kualitas terbaik dengan melakukan serangkaian proses pengujian yang melampaui standar industri. Dalam pemilihan rasa E-liquid, RELX juga melakukan blind test,
Sentul City Serah Terima Unit Hunian Lebih Cepat, Jaga Kepuasan Konsumen
dengan mengutamakan feedback dan saran dari konsumen, sehingga produk yang dihasilkan terbukti unggul dari segi rasa dan kualitas,” ujar Yudhistira dikutip dari keterangannya, Rabu 2 Agustus 2023.

Selain telah melalui beragam proses uji produk,  E-Liquid RELX mengandung bahan-bahan yang biasa digunakan pada makanan. Gliserol, yakni bahan hypoallergenic yang digunakan sebagai pemanis dan penambah tekstur sering digunakan untuk makanan. Begitu juga dengan propelin glikol yang merupakan bahan tanpa warna dan tanpa bau yang sering dipakai pada minuman dan bahan panggangan.

Selain itu, bahan perasa E-liquid RELX menggunakan bahan standar yang didasari oleh senyawa non-oil yang biasa digunakan pada makanan. Di luar miskonsepsi umum, kandungan garam nikotin pada E-Liquid tidak bersifat karsinogen melainkan sebagai bahan aktif yang digunakan secara terukur. Bahan-bahan tersebut tidak menyebabkan iritasi dan tidak memiliki after taste yang mengganggu.

“Kami berharap produk E-Liquid ini dapat menjadi pilihan bagi perokok dewasa dan vapers yang ingin beralih ke alternatif yang lebih rendah risiko. Produk RELX hadir sebagai alternatif yang lebih baik bagi perokok dewasa untuk mengoptimalkan manfaat dari rokok elektrik sebagai alat bantu berhenti merokok.” tutup Yudhistira.

Macam-macam bentuk rokok elektrik atau vape.

Asosiasi Pede Tembakau Alternatif Punya Risiko Lebih Rendah dari Rokok Konvensional

Ketua Arvindo, Fachmi Kurniaakibat menyayangkan minimnya edukasi kepada publik menyebabkan produk tembakau alternatif (vape) masih disejajarkan dengan rokok konvensional.

img_title
VIVA.co.id
13 Mei 2024