Bos Chelsea Sudah Tahu Kelemahan Barcelona 

Para pemain Chelsea usai kalah dari Watford
Sumber :
  • REUTERS/David Klein

VIVA – Duel sengit akan tersaji di leg pertama babak 16 besar Liga Champions antara Chelsea dan Barcelona. Laga tersebut akan dihelat pada 21 Februari 2018. 

Pengakuan Pochettino Usai Chelsea Dibantai Arsenal

Jelang laga, Barcelona mendapat ancaman serius. Manajer The Blues, Antonio Conte ternyata sudah tahu titik lemah Blaugrana. 

Lionel Messi menjadi fokus utama Conte. Dia mengingatkan skuat asuhnya untuk menjaga ketat pemain asal Argentina tersebut. 

5 Fakta Menarik Arsenal Usai Pesta Gol ke Gawang Chelsea di Premier League

"Kami sudah melakukan analisa dalam waktu yang cukup lama. Kami memulainya sejak bulan lalu sebab lawan kami adalah tim terbaik di dunia," kata Conte, seperti dilansir Evening Standard.

"Kami akan mencoba tampil sempurna. Akan sangat sulit menghentikan Messi sebab dia adalah pemain terbaik namun kami akan coba untuk menghentikannya," lanjut dia. 

Chelsea Bikin Mikel Arteta Terkesan

Jelang menghadapi Barcelona, Chelsea punya modal baik. Mereka sebelumnya mendapat hasil positif di dua laga terakhirnya dengan mengandaskan perlawanan West Bromwich Albion (Premier League) dengan skor 3-0 dan membungkam Hull City (Piala FA) dengan 4-0.

Pemain Arsenal, Leandro Trossard jebol gawang FC Porto

Leandro Trossard Menyela Ben White dengan Tegas, Akhiri Perdebatan Tentang Bintang Arsenal

Leandro Trossard menegaskan bahwa Ben White bermaksud mencetak gol keduanya dalam kemenangan Arsenal atas Chelsea, meskipun ada pertanyaan apakah itu sebuah kesalahan.

img_title
VIVA.co.id
24 April 2024