Tiru Ferguson, Solskjaer Amuk Pemain Usai MU Dipermalukan PSG

Manajer Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer
Sumber :
  • Twitter/@ManUtd

VIVA – Kekalahan Manchester United dari Paris Saint-Germain dalam leg 1 babak 16 besar Liga Champions, Selasa 12 Februari 2019 atau Rabu dini hari WIB, di Old Trafford, membuat manajer Ole Gunnar Solskjaer marah. Di ruang ganti, Solskjaer menyemprot seluruh pemain penggantinya.

Klasemen LaLiga: Real Madrid Juara, Girona Lolos ke Liga Champions

The Sun melansir, usai laga, Solskjaer menerapkan metode hair dryer ala Sir Alex Ferguson di ruang ganti MU. Seluruh pemain MU kena semprot Solskjaer.

Amuk Solskjaer tak bersifat menyudutkan. Tapi, Solskjaer justru membangun semangat para pemain MU.

16 Klub Ini Pastikan Tiket ke Liga Champions Musim Depan, Siap-siap dengan Format Baru!

Beberapa poin jadi fokus Solskjaer dalam melancarkan metode hair dryer di ruang ganti MU.

Solskjaer mengingatkan agar para pemainnya bersabar dan setia pada strategi. Sebab, dalam laga melawan PSG, Solskjaer menilai para pemain MU kurang sabar.

Skenario Bundesliga Kirim 6 Wakil ke Liga Champions Musim Depan

Padahal, Solskjaer sudah meminta agar anak-anak asuhnya bisa bersikap dingin dan mencuri gol di babak pertama. Sebab, menurutnya gol tersebut sangat penting.

Yang terjadi sebaliknya. MU malah kebobolan lebih dulu dan akhirnya kalah dengan skor 0-2. Meski begitu, Solskjaer meminta anak-anak asuhnya tetap fokus karena masih ada harapan lolos.

Inter Milan pastikan Scudetto ke-20

Dapat Kuota Tambahan, Serie A dan Bundesliga Kirim 5 Wakil ke Liga Champions Musim Depan

Liga Champions musim 2024/25 mendatang akan diikuti 36 peserta. Ada empat kuota tambahan karena sebelumnya peserta ajang ini adalah 32 klub.

img_title
VIVA.co.id
5 Mei 2024