5 Tim eSports Terbesar di Indonesia, No 3 Baru Juara MPL Season 10

Onic Esport Juara MPL Season 10.
Onic Esport Juara MPL Season 10.
Sumber :
  • Instagram: Onic Esport

VIVA Tekno - Berkembangnya dunia game memunculkan beberapa tim besar Esports di Indonesia. Tim-tim eSports besar di Indonesia pernah meraih kejuaraan dunia dengan berbagai jenis game.

Namun seiring berkembangnya Tim Esports di Indonesia, hampir setiap tahunya bermunculan tim-tim Esports baru yang mampu bersaing dengan Tim Esports terbesar di Indonesia.

Selain itu, Tim Esports Indonesia mampu membayar para pemainya dengan gaji yang cukup besar. Sehingga banyak sebagain games merasa ingin bergabung dengan tim-tim esport besar di Indonesia.

Berikut beberapa Tim Esports terbesar di Indonesia, seperti dilansir berbagai sumber sebagai berikut:

Yuu Scroll ke Bawah!!

1. RRQ

Halaman Selanjutnya
img_title