Tokoh Organisasi Papua Merdeka Datangi KPK

VIVAnews - Tokoh Organisasi Papua Merdeka, Nicholas Jowe, mendatangi Komisi Pemberantasan Korupsi. Mereka ingin berkoordinasi dengan pimpinan KPK mengenai penanganan kasus korupsi di tanah Papua.

"Kami ke sini untuk bertemu dengan pak Bibit (Samad Rianto) dan Pak Chandra (Hamzah)," kata Nocholas di Gedung KPK, Jakarta, Kamis 21 Januari 2010.

Nicholas menjelaskan, ingin mengetahui kerja KPK dalam memberantas korupsi di Indonesia. "Kami ingin berkoordinasi bagaimana menangani korupsi di Papua," jelasnya.

Nicholas yang datang bersama dengan tiga rekannya itu mengaku saat ini sedang mengurus naturalisasi di Departemen Hukum dan Hak Asasi Manusia. "Saat ini kami dalam proses memperoleh kewarganegaraan," jelasnya.

Awas! Bukan Cuma Perih, Minum Obat Ini Bisa Sebabkan Maag hingga Pendarahan di Lambung
Putusan Mahkamah Konstitusi

494 Suara Hilang di Dapil Jabar 1, Nasdem Tuduh Golkar Ada Kenaikan 472 Suara Ilegal

Partai Nasdem meminta agar Mahkamah Konstitusi (MK) membatalkan Keputusan KPU RI Nomor 360 Tahun 2024, sepanjang Dapil Jawa Barat I dan Dapil Kota Bekasi 2. Karena Nasdem

img_title
VIVA.co.id
30 April 2024