Honda Brio Bakal Dapat Penyegaran, dan Mobil Listrik Baru Wuling di Indonesia

Honda Brio RS di GIIAS 2021
Sumber :
  • Dok: HPM

VIVA Otomotif – Ada beberapa berita terkait dunia otomotif yang tayang di VIVA pada Jumat 17 Februari 2023, dan banyak dibaca sehingga menjadi terpopuler. Mulai dari Honda Brio bakal dapat penyegaran, sampai dengan mobil listrik baru Wuling di Indonesia.

Terpopuler: BYD Minta Maaf ke Konsumen, Mengecas Mobil Listrik Cuma 10 Menit

1. Honda Bahas soal Kehadiran Brio Baru

Honda Brio RS Urbanite Edition

Photo :
  • VIVA/Yunisa Herawati
Jadwal Mobil SIM Keliling Jakarta dan Tangsel Minggu 28 April 2024

Penjualan mobil di Indonesia terus mengalami peningkatan. Hal itu didukung oleh para Agen Pemegang Merek, yang gencar memberi penyegaran dan menghadirkan kendaraan baru kepada konsumen.

Tahun lalu penjualan kendaraan roda empat untuk urutan pertama datang dari mobil Honda, dengan model gabungan Honda Brio RS dan Honda Brio Satya. Totalnya mencapai 61.025 unit. Lihat informasinya di tautan ini.

Merawat Bodi Mobil dengan Produk-produk Premium Kini Mulai dari Rp500 Ribu Saja

2. Wuling Siap Pasarkan Mobil Listrik Baru di Indonesia

Logo Wuling

Photo :
  • VIVA.co.id/M Ali Wafa

Beberapa waktu lalu, industri otomotif Indonesia digemparkan oleh kehadiran mobil listrik dengan harga terjangkau. Kendaraan roda empat yang dimaksud adalah Wuling Air ev, yang memiliki desain mungil dan tampil dalam beragam pilihan warna.

Sejak meluncurkan produk tersebut, Wuling Motors berhasil mendongkrak penjualannya cukup signifikan. Perusahaan asal Tiongkok itu diketahui menguasai pasar mobil listrik Tanah AIr, sebanyak 78 persen. Bahkan sejak peluncuran pada tahun lalu, model tersebut telah terjual 8.000 unit. Simak detailnya di tautan ini.

3. Mau Tukar Tambah Mobil di IIMS 2023, Ini Daftar Dokumen yang Perlu Dibawa

VIVA Otomotif: Booth mobbi di pameran IIMS 2023.

Photo :
  • Dok: mobbi

Pameran Indonesia International Motor Show atau IIMS 2023 yang sedang digelar di JIExpo Kemayoran, Jakarta bisa dimanfaatkan untuk mengganti mobil lama dengan model terbaru. Platform digital jual beli mobil bekas dari Grup Astra, mobbi hadir sebagai rekanan resmi layanan tukar tambah di ajang tersebut.

Ada beberapa yang mereka tawarkan pada pengunjung, seperti diskon dan proses penawaran mobil lama yang memakan waktu singkat. Baca selengkapnya di tautan ini.

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya