Modifikasi Nekat Ala China: Dua Skuter Jadi Mobil

Modifikasi skuter jadi mobil
Sumber :
  • Car News China
VIVAnews
Bocah 7 Tahun Tewas Usai Keracunan Mi Instan di India, Anggota Keluarga Kritis di Rumah Sakit
- Modifikasi
nyeleneh
Lalu Muhammad Zohri Berjuang Keras Demi Tiket Olimpiade 2024
dengan bujet cekak sering dilakukan pemilik kendaraan di China. Dengan rasa percaya diri, si empunya pun kerap kali memamerkannya di jalan raya.
KPU Tegaskan Caleg Terpilih Tak Harus Mundur dari Jabatan jika Ikut Pilkada, Begini Aturannya

Seperti yang terjadi di jalanan kota Shantou, provinsi Guangdong, China. Ya, karena keterbatasan biaya untuk membeli mobil, seorang pria tak kehilangan akal.


Dilaporkan
Car News China
, Selasa 9 Juli 2013, dia menggabungkan dua skuter listrik menjadi sebuah "mobil" mungil layaknya kendaraan yang digunakan untuk bermain golf.


Kedua skuter itu digabungkan dengan sebuah rangka yang kemudian dilas. Agar kuat menopang kedua skutik ia menggunakan
sub-frame
baja. Di antara kedua skutik itu, dibuat satu tempat duduk yang diperuntukan bagi si pengendara.


Untuk sistem kemudinya tidak lagi mengadopsi batang setang, melainkan lingkar kemudi layaknya mobil. Pengoperasian gas dan rem juga dipindahkan ke kaki, bukan lagi diputar menggunakan tangan.


Agar terlindung dari sengatan matahari dan hujan, sang modifikator memasang atap, plus sepasang spion. Tidak disebutkan berapa biaya yang dibutuhkan untuk membuat "mobil" tersebut, begitu waktu proses pembuatannya. (eh)

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya