Viral Video Putin Terima Tamu Negara Jaga Jarak kecuali dengan Jokowi

Viral pertemuan Putin dan Presiden Prancis dengan meja panjang
Sumber :
  • Instagram@trending.banget

VIVA Trending – Video Putin Jaga jarak saat menerima tamu negara kecuali dengan Jokowi viral di media sosial.

Video viral Presiden Rusia Vladimir Putin itu diunggah oleh akun Instagram @trending.banget, Minggu (3/7).

"Putin tahu kapan harus berjarak," tulis narasi trending.banget pada video unggahannya dikutip VIVA, Senin (4/7).

Viral pertemuan Jokowi dan Putin dengan meja pendek

Photo :
  • Instagram@trending.banget

Dalam unggahannya itu memperlihatkan beberapa potongan video kompilasi pertemuan Presiden Rusia Putin dengan beberapa tamu negara.

Dalam tayangan pertama terlihat Putin berdiri di podium dengan jarak cukup jauh dengan Presiden Prancis.

Begitu juga saat pertemuan empat mata di meja yang panjang. Jarak mereka berjauhan.

Lalu  pertemuan dengan Kanselir Jerman, Putin saat berpidato juga menjaga jarak dari podiumnya Kanselir Jerman.

Jokowi Tak Diundang Rakernas PDIP, Maruarar Sirait: Itu Masalah Internal, Harus Dihormati

Tayangan berikutnya, Putin juga menggelar pertemuan empat mata dengan Sekjen PBB di meja yang panjang.

Namun, di video berikutnya gaya Putin berbeda saat menerima Presiden Jokowi.

Bawa Toyota Avanza Kelakuan Emak-emak Ini Bikin Emosi Pengguna Jalan

Putin menyambutnya dengan bersalaman. Lalu mempersilakan Jokowi duduk untuk pertemuan empat mata dengan meja pendek tanpa jarak.

Begitu juga saat memberikan pernyataan di podium, Putin dan Jokowi berdiri di mimbar yang berdekatan.

Jokowi Diminta Perhatikan Nasib Ribuan Karyawan PT PRLI yang Terancam Kena PHK

Seperti diketahui Presiden Joko Widodo melakukan pertemuan dengan Presiden Vladimir Putin di Istana Kremlin, Rusia, Kamis (30/6).

"Coba tebak alasannya kenapa?" tanya akun@trending.banget.

Presiden RI Joko Widodo saat membuka Forum Air Sedunia ke-20

WWF 2024, Jokowi Banggakan RI Punya Waduk dengan PLTS Terapung Terbesar di Asia Tenggara

Presiden Joko Widodo (Jokowi) menegaskan, kelangkaan air juga dapat memicu perang serta bisa menjadi sumber bencana.

img_title
VIVA.co.id
20 Mei 2024