Gunakan Kostum Dinosaurus, Pria Ini Mengejek Seekor Buaya

Seorang pria gunakan kostum dinosaurus.
Sumber :
  • Instagram/fyifact

VIVA – Buaya merupakan reptil yang bertubuh besar hidup di air, hewan yang umumnya berhabitat di perairan tawar ini salah satu hewan purba yang hanya sedikit berubah semenjak zaman dinosaurus.

Geger Patung Hewan 15 Meter Bikin Tetangga Takut Gegara Mulutnya Menganga

Pada video di bawah ini terekam seorang pria yang menggunakan kostum dinosaurus mencoba untuk mendekati dan mengejek seekor buaya. Pria itu beberapa kali terlihat menggoda dan iseng terhadap buaya tersebut.

Pria menggunakan kostum dinosaurus jenis Tyrannosaurus atau T-Rex itu berhasil membuat bingung buaya tersebut. Dalam video terlihat jika buaya itu tidak berani untuk menyerang, terlebih bertahan dan menyerang balik.

Fosil Telur Dinosaurus Berisi Embrio yang Masih Utuh Ditemukan di Tiongkok

Buaya itu seperti dalam keadaan terpojok dengan keadaan mulut terbuka yang siap menyerang. Dan pria dalam kostum itu terus maju, ia bahkan menggoyang-goyangkan kepalanya dan beberapa kali memegang mulut buaya.

Meski begitu pada akhirnya pria itu memberikan seekor ikan ke dalam mulut buaya. Berikut ini videonya:

4 Orang Amerika Curi Fosil Dinosaurus Senilai Rp15 Miliar dan Dijual ke China
Bangkai spesies yang terdampar di pantai

Monster Laut Raksasa Setinggi 82 Kaki Ditemukan di Pantai Inggris, Bisa Jadi Reptil Laut Terbesar

Para ilmuwan telah menemukan sisa-sisa monster laut raksasa berusia 200 juta tahun yang mungkin merupakan reptil laut terbesar yang pernah ditemukan.

img_title
VIVA.co.id
18 April 2024