Susunan Pemain Madura United Vs PSM Makassar

Laga Liga 1; Madura United vs PSM Makassar
Sumber :
  • istimewa

VIVA.co.id – Madura United menghadapi PSM Makassar di lanjutan ajang Liga 1. Laga tersebut dihelat di Stadion Gelora Ratu Pamelingan, Sabtu 29 Juli 2017.

Widodo Cahyono Putro Ungkap Kunci Selamatkan Arema FC dari Degradasi

Tiga poin menjadi target utama bagi kedua tim untuk menduduki posisi puncak Liga 1. Saat ini Madura United berada di posisi ke-3 klasemen sementara dengan raihan 29 poin dari 16 laga.

Menghadapi Juku Eja, Madura United kembali memainkan bomber andalannya, Peter Osaze Odemwingie. Tercatat dia sudah mencetak 13 gol dari 16 laga yang dilakoninya.

Banyak Berkutat di Zona Degradasi, Arema FC Bersyukur Lolos dari Lubang Jarum

Sementara, PSM berada di posisi ke-5 klasemen dengan raihan 28 poin dari 16 laga. Bintang Juku Eja, Hamka Hamzah dipastikan tampil di laga ini.

Keadaan yang positif guna menahan agresifitas Odemwingie. Berikut susunan pemain Madura United vs PSM Makassar:

Arema FC Selamat dari Degradasi, Begini Kata Widodo Cahyono Putro

Madura United: Hery Prasetyo, Andik Rendika Rama, Fachruddin Wahyudi, Fabiano Beltrame, Guntur Ariyadi, Asep Berlian, Rizky Dwi Febrianto, Slamet Nurcahyo, Bayu Gatra Sanggiawan, Greg Nwokolo, Peter Osaze Odemwingie.

PSM Makassar: Syaiful, Zulkifli Syukur, Ardan Aras, Reva Adi Utama, Hamka Hamzah, Ridwan Tawainella, Asnawi Mangkualam Bahar, Muhammad Arfan, Willem Jan Pluim, M. Rahmat, Ferdinand Alfred Sinaga.

Borneo FC juara Reguler Series Liga 1 2023/2024

Resmi, Jadwal Babak Championship Series Liga 1 2023/24

PT Liga Indonesia Baru (LIB) telah resmi merilis jadwal babak Championship Series Liga 1 2023/24. Babak penentuan juara ini akan dimulai pada 14-15 Mei 2024

img_title
VIVA.co.id
3 Mei 2024