Kunjungan Bersejarah Presiden Tito ke Inggris

VIVAnews - Presiden Josef Tito dari Yugoslavia tiba di Inggris 16 Maret 1953, sebagai pemimpin negara komunis pertama yang berkunjung ke Inggris.

Duke of Edinburgh, Perdana Menteri Winston Churchill dan Menteri Luar Negeri Anthony Eden menyambut Presiden Tito di Westminster saat tiba untuk kunjungan lima hari di Inggris.

Presiden Tito tiba dari Yugoslavia lewat perjalanan laut dengan kapal laut Galeb. Kedatangan presiden Tito memenuhi undangan dari pihak Inggris, melalui Menlu Eden yang berkunjung ke Yugoslavia bulan September sebelumnya, untuk memperkuat hubungan kedua negara.

Sejak saat itu Yugoslavia berpaling pada bantuan negara barat untuk makanan dan senjata.

Virzha Resmi Menikah, Lancar Ijab Kabul Pakai Bahasa Arab Banjir Pujian
Nikita Mirzani

Nikita Mirzani Bongkar Dugaan Penyiksaan Mantan Pacar: Dijambak, Dibenturkan ke Sofa Selama 30 Menit

Artis Nikita Mirzani kembali menggemparkan publik dengan pengakuannya yang mengejutkan, tentang dugaan kekerasan fisik dan mental yang dialaminya

img_title
VIVA.co.id
29 April 2024