Logo ABC

Warga Muda Korea Selatan Tak Menghendaki Reunifikasi

Yong Cheol Jun
Yong Cheol Jun
Sumber :
  • abc

Mereka sudah tumbuh dalam situasi yang sangat berbeda.

Kim Hyun Sook meets his daughter.

Photo: Kim Hyun Sook (kanan) bertemu putrinya pertama kali setelah berpisah selama 70 tahun. (ABC News: Brant Cumming)

Setelah terpisah selama 65 tahun, Korea Utara dan Korea Selatan tumbuh menjadi negara yang begitu berbeda.

Selatan menjadi negara dengan teknologi tinggi dan warganya hidup dalam suasana penuh persaingan, sementara Utara mandek dan semua direncanakan dari pusat.

Warga muda Korea Selatan melihat perbedaan yang begitu besar itu membuat reunifikasi tidak akan bisa berjalan mulus.

Seorang mahasiswa Tae-wan Kim mengatakan generasi muda tidaklah mau membayar biaya bagi perujukan kembali yang bisa mencapai puluhan miliar dolar.