Logo BBC

Tarik-ulur Larangan TikTok di Amerika Serikat

BBC Indonesia
BBC Indonesia
Sumber :
  • bbc

May 2020: TikTok mempekerjakan eksekutif Disney Kevin Meyer menjadi kepala eksekutif dan kepala operasi divisi Bytedance.

June 2020: India melarang TikTok di antara puluhan aplikasi lain dari China yang telah dimatikan di India.

July 2020: Menteri Luar Negeri AS, Mike Pompeo, dan Presiden Trump mengatakan kemungkinan TikTok akan dilarang.

August 2020: Microsoft dan Oracle membuat pendekatan pesaing untuk mengakuisisi atau mengoperasikan TikTok di AS dan tiga pasar lainnya. Mr Meyer mengumumkan keluar dari perusahaan karena "lingkungan politik telah berubah tajam"

September 2020: TikTok menolak tawaran Microsoft, tapi melipir ke Oracle dan Walmart untuk membereskan sebuah kesepakatan. Departemen Perdagangan AS memberikan tambahan waktu satu minggu menjelang tenggat waktu larangan TikTok, tapi masih ada kebingunan mengenai prasyarat pengaturan saat batas waktu ini semakin dekat. (ren)