FOTO: Layanan Fast Track Jemaah Haji Indonesia di Jeddah

Jemaah haji Kloter 27 Jakarta jalur fast track di Bandara Jeddah
Sumber :
  • MCH / Zaky Al Yamani

VIVA – 388 jemaah haji Indonesia asal Kloter 27 Jakarta tiba di Bandara Internasional King Abdulaziz, Jeddah, Selasa 21 Juni 2022, sekitar pukul 12.10 WAS. Para jemaah keluar melalui jalur fast track Gate A.

Permudah Transaksi Jemaah Haji, Kartu Debit Bank Muamalat Sudah Bisa Nirsentuh

Jemaah haji Kloter 27 Jakarta jalur fast track di Bandara Jeddah

Photo :
  • MCH / Zaky Al Yamani

Para jemaah selanjutnya dibantu oleh para petugas haji Indonesia yang sudah menyambut di depan gate. Para jemaah yang sudah mengenakan kain ihrom kemudian langsung diarahkan ke bus yang sudah menunggu.

Bawa Kabar dari Tanah Suci, Peran Media Optimalkan Penyelenggaraan Ibadah Haji

Jemaah haji Kloter 27 Jakarta jalur fast track di Bandara Jeddah

Photo :
  • MCH / Zaky Al Yamani

Sebelum  umrah wajib, para jemaah ditempatkan di  Al Lu'luah Hotel nomor 301 yang berada di Sektor 3 Raudhah, Makkah untuk beristirahat sebelum ke Masjidil Haram.

Setelah 9 Tahun, Jemaah Haji Iran Akhirnya Diperbolehkan Datang ke Mekah

Dengan layanan ini, jemaah tak lagi menjalani pemeriksaan keimigrasian setiba di Arab Saudi. Pemeriksaan yang mereka lalui hanya X-Ray untuk mengecek barang bawaan di tas tentengan. 

Jemaah haji Kloter 27 Jakarta jalur fast track di Bandara Jeddah

Photo :
  • MCH / Zaky Al Yamani

Layanan Fast Track juga memudahkan jemaah haji dalam proses pengecekan dokumen keimigrasian, seperti visa dan paspor. Sebab, prosesnya sudah dilaksanakan di bandara asal.

Jemaah haji Kloter 27 Jakarta jalur fast track di Bandara Jeddah

Photo :
  • MCH / Zaky Al Yamani
Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya