Badan Meteorologi dan Geofisika

Gempa 5,2 SR Terjadi di Nusa Tenggara Timur

VIVAnews – Badan Meterorologi dan Geofisika mengumumkan kepada publik gempa berkekuatan 5,2 SR terjadi di Kupang, Nusa Tenggara Timur, Senin 6 April 2009 pukul 5.11.

Melalui situs resmi badan itu, masyarakat diimbau tidak panik dengan informasi ini karena gempa itu tidak berpeluang menimbulkan tsunami di sana.

Gempa terjadi di kedalaman 20 kilometer. Gempa terjadi di koordinat 9.5 LS - 124.05 BT. Titik pusat gempa berada di 90 kilometer Timur Laut Kupang.

Gempa pukul 5.11 merupakan gempa yang kedua kalinya dalam rentang waktu empat jam. Gempa dengan kekuatan yang hampir sama terjadi pukul 2.45.

Nikita Mirzani Main Film Tuhan Izinkan Aku Berdosa, Curhat Perjuangan saat Syuting
Yadi Sembako.

Yadi Sembako Ditetapkan Jadi Tersangka Kasus Penipuan EO

Yadi Sembako telah ditetapkan menjadi tersangka kasus penipuan dan penggelapan uang terhadap salah satu event organizer (EO) sebesar Rp198 juta, yang menyeret Gus Anom.

img_title
VIVA.co.id
1 Mei 2024