INFOGRAFIK: Manfaat Program Makan Siang Gratis Terhadap Ekonomi Masyarakat

Manfaat Program Makan Siang Gratis Terhadap Ekononomi Masyarakat
Sumber :
  • VIVA

Jakarta – Program makan siang gratis yang menjadi andalan kampanye calon presiden Prabowo Subianto masih menjadi perdebatan panas. Program tersebut dianggap banyak memberi manfaat tetapi dari sisi anggaran sangat memberatkan.

Top Trending: Habib Bahar Akui Kemenangan Prabowo Gibran hingga Seorang Ulama Kritik Nabi Muhammad

Berdasarkan gagasan Prabowo, makan siang gratis akan diberikan kepada semua pelajar di Indonesia hingga ibu hamil. Prabowo merujuk Badan Pangan Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) UN World Food Programme (WFP).

Studi WFP PBB menunjukkan dari setiap US$ 1 (US$1= Rp 15.630). Program Makan Siang di Sekolah bisa mendongkrak dampak ekonomi sebesar US$ 9 (Rp 140.670). Anggaran US$1 digunakan untuk pengadaan bahan baku makanan, jalur logistik dan penyimpanan, serta penguatan komunitas. Penjelasan lebih lanjut, simak infografik di bawah ini:

Antasari Azhar Ucapin Selamat ke Prabowo-Gibran: Semoga Komitmen Berantas Korupsi

Sekjen Partai Gelora, Mahfuz Sidik (kiri) Bersama Anis Matta

Partai Gelora Sindir PKS yang Mau Gabung Koalisi Prabowo-Gibran

Partai Gelora, menyindir langkah politik Partai Keadilan Sejahtera atau PKS. Sindiran ini, menyangkut apakah PKS membuka peluang mereka masuk bergabung di Prabowo-Gibran.

img_title
VIVA.co.id
27 April 2024