Jadi Pemilik MU, Sir Jim Ratcliffe Kabulkan Keinginan Fans Pecat Ten Hag?

Orang terkaya Britania Raya, Sir Jim Ratcliffe
Sumber :
  • The Sun

VIVA – Pemilik Ineos, Sir Jim Ratcliffe, akan menyelesaikan kesepakatan dengan Glazers untuk 25 persen saham di Manchester United menyusul mundurnya rival utama, Sheikh Jassim bin Hamad al-Thani. 

Arsenal Terbantu Buntunya Manchester United

Ratcliffe akan mengendalikan operasional Man Utd asalkan kesepakatan disetujui minggu ini sementara Glazers akan memimpin sisi komersial. Ratcliffe telah mengajukan penawaran antara £1,1 miliar dan £1,3 miliar untuk saham A dan B. 

Meskipun sebagian besar diskusi berkisar seputar perluasan dan peningkatan Old Trafford, pemilik Ineos menegaskan bahwa prioritasnya adalah meningkatkan hasil di lapangan terlebih dahulu dan terutama.  

Jawaban Sinis Erik ten Hag

Lantas,dengan kepemilikan Sir Jim Ratcliffe, apakah. posisi Erik Ten Hag sebagai manajer Setan Merah masih aman? Pasalnya, Seruan Erik ten Hag out sudah menggema di sosial media dalam beberapa waktu belakangan. 

Hal itu. tak lepas dengan kondisi MU saat ini. MU  terlempar ke posisi ke-10 Klasemen Liga Inggris sementara dan dua kali kalah beruntun di Liga Champions.

Buffon Berlatih Keras Jelang Semifinal Lawan MU

Usut punya usut, Sir Jim Ratcliffe dan Erik ten Hag sudah berbicara empat mata beberapa bulan lalu, saat Ratcliffe datang ke Old Trafford dalam proses penawaran ke keluarga Glazer. Ratcliffe pun mengetahui proyek-proyek apa saja dari Ten Hag untuk Setan Marah.

Diyakini, posisi Ten Hag masih akan aman. Musim masih panjang, pria asal Belanda itu tentu dituntut untuk bawa MU kembali ke papan at

Para pemain Liverpool

Klasemen Premier League: Liverpool Mentok di Posisi 3, Man Utd Terancam Gagal ke Eropa

Liverpool gagal meraih kemenangan lawan Aston Villa usai bermain imbang 3-3 pada matchday ke-37 Premier League di Stadion Villa Park

img_title
VIVA.co.id
14 Mei 2024