Pria, Ini Fakta Perawatan Kulit yang Anda Perlu Tahu

Ilustrasi wajah pria
Sumber :
  • iStock
VIVA.co.id
- Tahukah Anda, umumnya para pria kurang memerhatikan perawatan kulitnya dengan baik, padahal kulit sangat penting untuk mencegah zat berbahaya dan mikro organisme masuk ke kulit. Bila tidak dirawat baik, kulit akan terlihat kusam tidak bercahaya dan tampak lebih tua.


Untuk itu, pria perlu mempertimbangkan perawatan untuk kesehatan kulitnya agar dapat terjaga dengan baik. Berikut beberapa fakta tentang merawat kulit pria dilansir dari laman
Boldsky.

Fakta 1


Menurut perkiraan, hampir 65 persen laki-laki memiliki kulit sensitif. Ini berarti para pria harus mengikuti rutinitas perawatan kulit dengan benar.


Fakta 2

Aktivitas Asyik Bersama Pasangan Usai Bercinta

Sebuah survei menjelaskan bahwa hampir 56 persen pria menderita kekeringan kulit. Hal ini menjelaskan pentingnya penggunaan fungsi pelembap.
Stimulasi Otot Elektrik, Cara Baru Dapatkan Tubuh Bugar


Tujuh Makanan Ini Mampu Jaga Keseimbangan Hormon
Fakta 3

Menurut ahli kesehatan, perawatan kulit yang baik dapat melindungi pria dari bahaya cuaca buruk dan faktor perusak lain.


Fakta 4


Mencukur sembarangan juga bisa menyebabkan masalah kulit pada pria. Untuk itu, atasilah masalah kulit dengan hati-hati.


Fakta 5


Menurut ahli kulit, hampir 79 persen dari orang-orang masih tidak menggunakan tabir surya. Hal ini yang dapat membuat kulit sebagian besar pria rusak.


Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya