BMW i5 Bakal Gunakan Pintu Kupu-kupu

BMW i8 dengan pintu kupu-kupu
Sumber :
  • carmag
VIVA.co.id
BMW i8 Akhirnya Dijual Rp3,5 Miliar
- Mobil terbaru BMW bakal segera meluncur. Berbagai bocoran mengenai BMW i5 ini mulai ramai terdengar. Salah satunya mengenai rencana akan digunakannya pintu kupu-kupu.

Sedan Mewah Edisi Terbatas BMW Resmi Meluncur

Menurut sumber dari
Akibat Sopir Bengong, BMW Keok di Adukan Semen
Autobild, mobil empat pintu BMW ini akan memiliki ukuran sama seperti 3-Series. Namun tentunya mobil ini akan memiliki tampilan eksterior dan interior yang lebih
wah
.


Dan yang menjadi unggulan dari mobil terbaru BMW ini adalah model pintu kupu-kupu atau yang akan membuka secara vertikal. Namun hingga saat ini belum ada kepastian dari BMW.


Untuk varian listriknya, mobil anyar ini akan menggunakan motor listrik dengan baterai 75 kWh yang dapat menyemburkan tenaga 225 PS dan dapat menempuh jarak lebih dari 400 km.


Sedangkan untuk varian standard, BMW i5 kabarnya akan ditanami mesin 2.0 Liter empat silinder petrol engine yang akan menghasilkan tenaga gabungan sebesar 400 PS.


Rencananya, mobil terbaru dari BMW ini baru akan diluncurkan pada pertengahan 2019 mendatang.

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya